Crayon Itu Aman Gak Sih Buat Si Kecil??
oleh Seseorang, 14 Tahun Yang Lalu
sebenarnya crayon itu aman gak sih bunda untuk si kecil, kmrn2 aku kasih anakku menggambar pake crayon setelah itu aku lihat ditangannya banyak bekas crayon jd aku khwatir skr aku beri anak kelir aja deh yang diraut untuk aktifitas menggambarnya...menurut bunda gmn??
Ada 5 komentar pada diskusi ini
14 Tahun Yang Lalu
14 Tahun Yang Lalu
Ingin diskusi seputar kehamilan, kesehatan, dan tumbuh kembang si Kecil? Yuk, klik di sini:
Buat Diskusi Baru14 Tahun Yang Lalu
14 Tahun Yang Lalu
kalo Crayon Sinchan, juga GA AMAN bunda kalo ditonton anak tanpa bimbingan ortu..hehe lagi.. (maaf ya, becanda)
Ada koq bu, crayon yang non toxic (biasanya tertera di crayon tsb). Untuk anak di atas 3 tahun bisa dikatakan aman bila anak menggunakan crayon. Tapi ortu juga sebaiknya ikut mengawasi penggunaannya, jangan sampai termakan atau dimasukkan ke lubang hidung.
Jadi ga papa lah bunda, si kecil (kalo dah di atas 3 thn) menggunakan crayon,(non toxic), karena warna dari crayon lebih terlihat hidup dibanding pinsil warna. Dengan begitu, kreativitas n imajinasi anak jadi bisa lebih hidup.. OK? :D
14 Tahun Yang Lalu